Posted by : Unknown Friday, 31 May 2013

Budidaya Belut

Pengetahuan dasar tentang budidaya belut, yaitu tentang kolam. Kolam untuk budidaya belut harus selalu dialiri air terus meskipun debit airnya kecil tidak masalah yang terpenting mendapatkan sirkulasi air.


Kenapa harus dialiri air terus menerus?
Karena sirkulasi air kandungan oksigen dalam air koilam selalu terjaga, dan dengan sirkulasi air yang terus mengalir akan membuat kolam agar tidak cepat keruh.

Jenis - jenis kolam budidaya belut antara lain :
  • Kolam Indukan
    Yaitu kolam yang dikhususkan untuk mendapatkan benih belut untuk di ternak.
    Untuk kolam indukan dapat di isi 6 ekor indukan belut /m2
  • Kolam Benih
    Yaitu kolam untuk benih belut dengan ukuran 1 - 3 cm
    Dapat di isi 500 ekor benih belut /m2
    Membutuhkan waktu satu bulan
  • Kolam Tanggung
    Yaitu untuk benih belut dengan ukuran 4 - 6 cm
    Dapat di isi 250 ekor belut /m2
    Membutuhkan waktu satu bulan
  • Kolam Pembesaran
    Yaitu kolam untuk belut konsumsi ukuran belut 8 - 30 cm
    Dapat di isi kurang lebih 125 ekor belut /m2
    Membutuhkan waktu kurang lebih 6 bulan tergantung cara perawatannya.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

KanikCu

KanikCu
Jual Aneka Barang Untuk Kado

Pasang Iklan Gratis

"Wirausaha adalah kemampuan berdiri sendiri. Suatu proses mengejar peluang kerja. Sikap mental dan sifat jiwa selalu aktif, dituntut mampu mengelola, menguasai, mengetahui, dan berpengalaman dalam memacu kreatifitas""

Kado Unik Lucu

Kado Unik Lucu
Jual Barang Unik Lucu dan Murah

- Copyright © Ide Wirausaha Kreatif - Powered by Blogger - Designed by J Djogan -